Kakao Bisa Bantu Melindungi Jantung, Manfaat Alami yang Didukung Sains

Kakao Bisa Bantu Melindungi Jantung, Manfaat Alami yang Didukung Sains - GenPI.co
Kakao bisa memberikan manfaat untuk kesehatan jantung, terutama jika dikonsumsi dalam bentuk yang minim tambahan gula dan lemak. Foto: envato elements/Farknot

Sayangnya, bentuk kakao yang paling umum, seperti cokelat batangan mengandung kadar antioksidan yang rendah.

Itu karena cokelat batangan menjalani proses produksi yang panjang, sehingga menurunkan antioksidan alami kakao.

Produk kakao ultra-olahan seperti permen cokelat juga cenderung memiliki kandungan gula tambahan yang tinggi. 

BACA JUGA:  Manfaat Luar Biasa Makan Kacang Merah, Jaga Berat Badan Ideal dan Menangkal Penyakit

Bubuk kakao dan biji kakao mengandung senyawa yang bisa mendukung kesehatan jantung, tetapi cokelat yang diproses secara berlebihan kemungkinan tidak memiliki manfaat yang sama. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya