
3. Perubahan Emosional dan Kognitif
Diet keto bermanfaat untuk beberapa kondisi atau gejala kesehatan mental dan kognitif.
Diet keto bisa meredakan kecemasan, halusinasi pendengaran dan penglihatan, keterampilan komunikasi, tingkat energi, dan suasana hati.
Namun, penelitian yang lebih luas diperlukan untuk menentukan manfaat lain diet keto untuk kesehatan mental.
4. Pengurangan Frekuensi Kejang
BACA JUGA: 3 Manfaat Yoga di Pagi Hari, Kesehatan Fisik dan Emosional Terjaga
Diet keto memiliki beberapa efek positif selain penurunan berat badan.
Diet keto telah digunakan selama lebih dari 100 tahun untuk pengobatan epilepsi.
BACA JUGA: Cobalah Berjalan Kaki Setiap Hari, Rutinitas Sederhana dengan Manfaat Luar Biasa
Diet ini juga efektif mengurangi frekuensi kejang pada penderita epilepsi yang resistan terhadap obat. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News