Jaga Keseimbangan Hormon dengan Suplemen Herbal, Tubuh Nggak Gampang Sakit

Jaga Keseimbangan Hormon dengan Suplemen Herbal, Tubuh Nggak Gampang Sakit - GenPI.co
Suplemen herbal memang dikenal dapat membantu menyeimbangkan hormon dalam tubuh. Foto: envato elements/By stockimagefactory

Akar manis juga telah digunakan selama berabad-abad untuk mengobati berbagai kondisi, termasuk peradangan, kanker, dan infeksi.

Akar manis umumnya digunakan untuk mengobati gejala menopause dan memperbaiki ketidakseimbangan hormon. 

Ramuan ini secara langsung memengaruhi kadar kortisol dan estrogen dalam tubuh.

BACA JUGA:  Manfaat Luar Biasa Rutin Konsumsi Suplemen Minyak Ikan, Penyakit Kronis Ambyar

Akar manis juga menurunkan produksi testosteron pada pria dan wanita.

Dosis akar manis biasanya berkisar antara 110-990 miligram yang diminum dalam 1-3 dosis setiap hari.

BACA JUGA:  Manfaat Mengonsumsi Minyak Ikan dan Magnesium Secara Bersamaan

Efek samping akar manis meliputi sakit kepala, mual, dan muntah. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya