
Zinc mencegah infeksi saluran pernapasan atas yang muncul setelah pilek biasa,” kata Shapiro.
"Elderberry adalah suplemen lain yang kaya akan vitamin C dan dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh serta mengurangi durasi pilek dan flu," tuturnya.
Shapiro juga menekankan pentingnya tetap terhidrasi dengan baik, tidak hanya saat pilek, tetapi juga untuk kesehatan sehari-hari.
BACA JUGA: Kaya Vitamin dan Mineral, Daging Merah Dapat Membantu Mencegah Anemia
"Ketika selaput lendir menjadi kering dan pecah-pecah, kuman dapat masuk dan menyebabkan penyakit," katanya.
Meskipun semua tips ini merupakan penguat kekebalan tubuh yang hebat, namun akan lebih efektif jika dilakukan sebelum terserang flu, bukan setelah terbaring sakit. (*)
BACA JUGA: Cara Tepat Mengatasi Sakit Kepala Gegara Kekurangan Vitamin D
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News