
GenPI.co - Ada beberapa kebiasaan yang wajib kamu terapkan rutin setiap hari yang bertujuan membuat kamu sehat dan tidak mudah terkena penyakit.
Tidak perlu lagi mengorbankan makanan sehat dengan makanan cepat saji atau mengganti sarapan buatan rumah dengan makanan siap saji.
Dilansir Times of India, berikut kebiasaan yang harus diperhatikan secara serius demi kesehatan.
1. Olahraga
BACA JUGA: Tips Membawa Bayi di Pesawat untuk Meminimalkan Risiko
Usahakan melakukan setidaknya 150 menit olahraga intensitas sedang atau 75 menit olahraga berat per minggu.
Hal itu dapat meningkatkan kesehatan jantung, suasana hati, dan menjaga berat badan tetap ideal.
2. Nutrisi seimbang
BACA JUGA: Tips Mengajarkan Aktivitas Fisik dan Olahraga untuk Bayi serta Anak
Terapkan pola makan yang lengkap dan kaya nutrisi dengan fokus pada buah-buahan, sayuran, biji-bijian, protein tanpa lemak, dan lemak sehat.
Nutrisi tersebut untuk mendukung kesehatan secara keseluruhan dan mengurangi risiko penyakit kronis.
3. Asupan air yang cukup
BACA JUGA: Zoya Amirin Beber Tips Pria Mainkan Titik Kenikmatan Wanita, Bisa Sampai Teriak
Pastikan hidrasi yang tepat dengan minum air dalam jumlah yang cukup setiap hari.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News