
GenPI.co - Lemon merupakan salah satu buah dengan rasa asam yang memiliki khasiat untuk kesehatan.
Lemon memiliki banyak kandungan gizi hingga memiliki komponen antioksidan, antiradang, dan antiaging.
Berikut beberapa khasiat mengonsumsi air lemon untuk kesehatan, seperti dilansir pada Rabu (27/9/2023):
1. Membantu membakar lemak
BACA JUGA: 3 Tips Hubungan Ranjang Makin Nikmat Saat Pakai Pengaman, Bisa Dicoba Malam Ini
Salah satu manfaat mengonsumsi lemon ternyata bisa untuk membantu membakar lemak tubuh.
Tak dimungkiri, bahwa banyak orang mengonsumsi air hangat dicampur lemon karena percaya ramuan tersebut dapat membakar lemak di dalam tubuh.
BACA JUGA: 4 Khasiat Makan Kelengkeng Ternyata Dahsyat untuk Kesehatan, Rugi Kalau Tak Mencoba
Pasalnya, campuran air dan lemon dapat membantu meningkatkan rasa kenyang.
Hal tersebut tentunya akan membuat keinginan untuk makan terus-menerus berkurang.
BACA JUGA: 4 Khasiat Buah Lontar Ternyata Dahsyat, Mampu Mencegah Penyakit Kronis
Kondisi itulah yang pada akhirnya, membuat berat badan cepat turun.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News