
2. Brokoli
Salah satu makanan kaya zat gizi yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan paru-paru, yakni brokoli.
Brokoli merupakan makanan dengan sumber asam folat atau vitamin B terbaik.
Perlu diketahui, bahwa mengonsumsi makanan kaya asam folat (vitamin B-9) ternyata dapat membantu menjaga paru-paru tetap sehat.
3. Ikan salmon
BACA JUGA: 5 Manfaat Makan Telur Bebek Ternyata Dahsyat, Rugi Kalau Tak Suka
Salah satu makanan kaya zat gizi yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan paru-paru, yakni ikan salmon.
Pasalnya, salmon mengandung asam lemak omega-3 yang membantu membersihkan bakteri penyebab peradangan paru.
BACA JUGA: 5 Manfaat Hubungan Ranjang Ternyata Dahsyat, Buktikan Sendiri Malam ini
Walau pun begitu, masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut untuk benar-benar memahami bagaimana ikan salmon dapat menjaga paru-paru tetap sehat.
4. Wortel
Salah satu sumber asupan kaya zat gizi yang bermanfaat untuk menjaga kesehatan paru-paru, yakni wortel.
BACA JUGA: 5 Manfaat Makan Bawang Dayak Ternyata Dahsyat, Bikin Kolesterol Ambrol
Wortel memiliki kandungan karotenoid yang dapat mengurangi efek radikal bebas.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News