
Hal tersebut dikarenakan rumput laut mengandung zat besi yang bermanfaat untuk membentuk hemoglobin, sel darah merah pembawa oksigen ke seluruh tubuh.
4. Menjaga kekuatan tulang dan gigi
Salah satu kandungan rumput laut, yakni kalsium bermanfaat untuk menjaga kekuatan tulang dan gigi.
Selain itu, menjaga asupan kalsium juga dapat membantu menjaga fungsi jantung, otot, serta saraf.
5. Membuat gula darah stabil
BACA JUGA: Manfaat Ekstrak Daun Ginseng untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat dan Gula Darah Terkendali
Salah satu manfaat mengonsumsi rumput laut adalah membantu mengurangi risiko kondisi diabetes.
Pasalnya, kandungan fucoxanthin pada rumput laut mampu untuk meningkatkan keseimbangan gula darah.
BACA JUGA: 5 Manfaat Taoge untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat
Selain itu, alginate juga dapat membantu mencegah peningkatan kadar gula dalam darah. (HelloSehat)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News