
Hal itu mengakibatkan terjadi penurunan kadar gula darah. Jika tidak ditangani, tubuh bisa lemas dan berkeringat dingin.
Untuk mencegah penurunan kadar gula darah yang mengganggu tersebut, Genpiple membutuh sarapan pagi.
Pasalnya, sarapan akan membuat gula darah akan kembali normal.
3. Menyehatkan jantung
BACA JUGA: Manfaat Jus Lidah Buaya untuk Kesehatan, Bikin Kadar Gula Darah Stabil
Situs John Hopkins Medicine mengungkapkan, bahwa sarapan pagi memiliki manfaat melindungi jantung dari berbagai risiko penyakit.
Namun, manfaat tersebut tentu saja berasal dari kandungan zat gizi dalam menu sarapan.
BACA JUGA: Rutin Makan Kubis Merah Manfaatnya Dahsyat, Pria dan Wanita Pasti Bahagia
Salah satu yang direkomendasikan adalah sarapan oatmeal dengan potongan buah pisang.
Makanan itu mengandung serat larut yang dapat menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.
BACA JUGA: 3 Ide Kado Pernikahan untuk Sahabat, Murah dan Bermanfaat
Seperti diketahui, bahwa kolesterol yang menumpuk bisa membentuk plak pada pembuluh darah di sekitar jantung. Kondisi ini bisa memicu terjadinya serangan jantung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News