Begini Mencegah Nyeri Sendi Sebelum Bertambah Parah dengan Nutrisi Khusus Sendi

Begini Mencegah Nyeri Sendi Sebelum Bertambah Parah dengan Nutrisi Khusus Sendi - GenPI.co
Ilustrasi - Begini mencegah nyeri sendi sebelum bertambah parah dengan nutrisi khusus sendi. Foto: Dok for GenPI.co

Para penderita osteoarthritis harus segera mendapatkan penanganan.

Sebab, sendi yang sudah rusak tidak dapat dipulihkan kembali, sehingga bisa menimbulkan cacat permanen.

Osteoarthritis tidak bisa disembuhkan, namun ada beberapa tindakan yang bisa dilakukan untuk meringankan gejala, hingga membantu penderitanya untuk bisa beraktivitas kembali secara mandiri.

BACA JUGA:  Bagaimana Cara Mencegah Osteoporosis pada Usia Muda, Dok?

Jadi ketika Anda sudah merasakan gejala nyeri sendi pastikan untuk segera melakukan pengobatan agar kondisinya tidak semakin buruk.

Seperti mengkonsumsi bahan dari kombinasi Chondroitin dan Glucosamine yang berperan penting dalam proses pembentukan tulang rawan sendi, dapat memperbaiki sendi yang rusak, memproduksi kembali tulang rawan sendi dan menghambat kerusakan sendi, serta nyeri sendi akan teratasi karena masalah kerusakan sendinya telah teratasi.

BACA JUGA:  Cegah Osteoporosis Sejak Dini dengan Olahraga Secara Teratur

Sementara, dalam proses pengikatan glucosamine, Mangan memiliki peran yang cukup penting.

Oleh karena itu, selain memiliki fungsi untuk membantu memproduksi tulang rawan sendi, mangan juga berperan untuk menghambat kerusakan sendi agar tidak semakin parah.

BACA JUGA:  Olahraga Rutin Bisa Cegah Osteoporosis, Kata Kemenkes

Selain itu ada Vitamin C yang memiliki banyak manfaat untuk tubuh, salah satunya adalah untuk mempercepat proses pembentukan kolagen dan jaringan didalam tubuh yang penting bagi jaringan tulang rawan sendi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya