3 Gejala Diabetes dan Cara Mengatasinya Menurut Dokter

3 Gejala Diabetes dan Cara Mengatasinya Menurut Dokter - GenPI.co
3 Gejala Diabetes dan Cara Mengatasinya Menurut Dokter. Foto: envato elements

Ketiga yaitu poliuria alias banyak ke kamar mandi.

Menurut Jeffri, gejala ketiga itu sering dan dialami oleh banyak penderita diabetes akibat adanya kebocoran dari urine.

"Jadi, ada gula yang terlalu banyak, sehingga turun dan akhirnya keluar di urine," jelasnya.

BACA JUGA:  3 Upaya Mencegah Diabetes Tipe 2 di Indonesia

Terkait pencegahannya, gejala awal diabetes bisa dilakukan sedari awal agar tak menyebabkan risiko komplikasi.

Caranya ialah dengan melakukan diet seimbang yang dapat mengelola gula darah serta membantu menjaga berat badan. (ant)

BACA JUGA:  Manfaat Akar Pinang Ternyata Dahsyat, Bikin Diabetes Menyerah

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya