5 Manfaat Jus Asam Jawa Sungguh Luar Biasa, Bisa Untuk Penderita Diabetes

5 Manfaat Jus Asam Jawa Sungguh Luar Biasa, Bisa Untuk Penderita Diabetes - GenPI.co
5 Manfaat Jus Asam Jawa Sungguh Luar Biasa, Bisa Untuk Penderita Diabetes - Ilustrasi asam jawa. Foto: Elements envato

Untuk menjaga kesehatan perut, kalian bisa membuat jus asam jawa dengan mencampurnya dengan madu, susu, lemon dan kurma.

2. Mencegah kanker

Selain kaya akan serat, jus asam jawa juga merupakan sumber antioksidan yang dapat melindungi tubuh dari radikal bebas berbahaya.

Kandungan antioksidan juga dapat menurunkan risiko perkembangan kanker dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

3. Baik untuk penderita diabetes

BACA JUGA:  Herbal Bumbu Dapur ini Khasiatnya Dahsyat, Bikin Masuk Angin Amblas

Jus ampas asam jawa sangat baik untuk penderita diabetes karena mengandung sifat "pemblokiran karbohidrat".

Kandungan tersebut membantu menurunkan kadar glukosa darah pasien diabetes postprandially (setelah makan).

BACA JUGA:  Khasiat Herbal Jahe, Kunyit, Serai Dahsyat Banget, Bikin Penyakit Kronis Ambrol

Selain itu, jus asam jawa juga bisa membantu mencegah kerusakan oksidatif di pankreas, yang meningkatkan risiko diabetes.

4. Baik untuk kesehatan jantung

Jus asam jawa berkhasiat mencegah proses oksidasi kolesterol yang bisa menghentikan kolesterol menempel pada dinding arteri dan menghalanginya dengan plak.

BACA JUGA:  5 Khasiat Teh Serai Ternyata Dahsyat, Bikin Darah Tinggi Ambrol

Manfaat tersebut bisa membantu menurunkan risiko penyakit jantung koroner dan kadar kolesterol tinggi dalam darah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya