
1. Nucleoside/nucleotide reverse transcriptase inhibitors (NRTIs): Obat HIV yang menghambat fase awal replikasi virus.
2. Non-nucleoside reverse transcriptase inhibitors (NNRTIs): Obat HIV yang menghambat fase akhir replikasi virus.
3. Integrase inhibitors: Menghalangi proses virus ketika mengintergrasi sel inang yaitu ketika menghancurkan kode genetik sel inang.
BACA JUGA: Viral Vaksin Cacar Bisa Sebabkan AIDS, Menyesatkan!
4. Entry inhibitors: Menghentikan proses virus HIV masuk ke dalam sel tubuh. Terdapat dua tipe, yaitu CCR5 inhibitors dan fusion inhibitors.
5. Protease inhibitors (PIs): Menghalangi jalanya proses akhir virus dalam bereplikasi
BACA JUGA: Parah, Vaksin Covid-19 DItuding Akibatkan AIDS dan Cacar Monyet
6. Booster drugs: Obat yang bekerja untuk meningkatkan efek protase inhibitor.
7. Single-tablet regimens: Obat kombinasi yang terdiri dari dua hingga tiga jenis antiretroviral yang disatukan dalam satu pil, biasanya diminum dengan dosis satu kali sehari.
BACA JUGA: Bukan Cacar Monyet, Bill Gates Minta Dunia Waspada Virus Ini
Masing-masing obat ini memiliki aturan minum obat HIV yang berbeda-beda, mulai dari dosis hingga waktu minum, sehingga kerap menyulitkan penderita HIV untuk mengingatnya.(hellosehat)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News