
Praktisi gizi Florentinus Nurtitus mengatakan pencegahan penyakit metabolik dapat dilakukan dengan diet gizi seimbang.
Keseimbangan gizi dapat tercapai ketika zat-zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh sesuai dengan asupan sehari-hari.
"Dengan mengikuti petunjuk ahli, masyarakat akan dituntun dalam mengetahui beragam kebutuhan tubuhnya. Pola diet yang benar adalah tidak mengubah kebiasaan makan sehari-hari, tetapi diarahkan ke pola yang dianjurkan," tuturnya. (antara)
BACA JUGA: Gula Darah Naik Usai Lebaran? Kendalikan dengan 6 Snack Sehat
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News