
Gejala tukak lambung yang disebabkan oleh infeksi Helicobacter pylori (H. pylori) sering menyebabkan sendawa.
Sendawa terjadi ketika lambung dan usus tidak dapat mencerna makanan dengan baik karena terluka atau memiliki borok.
Sisa makanan yang tidak tercerna sempurna akan tetap berjalan dari usus kecil ke usus besar.
BACA JUGA: Asam Lambung Tinggi, 3 Kebiasaan Harus Dihindari Penderita Maag
Kerongkongan terasa terbakar
Tukak lambung yang disebabkan karena bakteri H. pylori dapat meningkatkan jumlah asam dan menghancurkan lapisan lendir pelindung lambung.
BACA JUGA: Saat Asam Lambung Naik, Penderita Maag Dianjurkan Minum 3 Susu
Alhasil, hal ini dapat mengiritasi saluran pencernaan, terutama esophagus (kerongkongan) dan lambung.
Asam lambung bisa naik ke atas menuju tenggorokan dan menghasilkan sensasi terbakar yang menjalar dari perut ke dada. (hellosehat)
BACA JUGA: Asam Lambung Cepat Ambrol, 3 Obat Terbaik untuk Penderita GERD
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News