
“Akhirnya, komunikasi terhambat bagi mereka yang tak bisa mengoperasikan gawai, khususnya para lansia,” ungkapnya.
Ketiga, masyarakat ekonomi menengah ke bawah kesulitan untuk mengakses alat pendukung komunikasi daring, seperti laptop, telepon genggam, hingga paket internet.
“Mereka tak punya biaya untuk membeli alat yang mendukung komunikasi secara daring, sehingga komunikasinya pun ikut terhambat,” tutur Nyilo. (*)
BACA JUGA: Proses Habilitasi, Solusi Pulihkan Fungsi Pendengaran Anak Tuli
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News