
"Oleh karena itu, kita harus memasukkan cairan lebih banyak saat terinfeksi, salah satunya adalah dengan mengonsumsi air kelapa yang juga mengandung mineral," tutur Dr. Rita.
"Karena, tubuh yang terhidrasi dengan baik bersamaan dengan mengonsumsi makanan yang seimbang akan akan lebih cepat pulih," imbuhnya.(*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News