4 Suplemen yang Direkomendasikan untuk Ibu Hamil

4 Suplemen yang Direkomendasikan untuk Ibu Hamil - GenPI.co
ilustrasi suplemen. foto: envato elements

Suplemen ibu hamil yang mengandung asam folat membantu pembentukan sumsum tulang belakang dan mencegah bayi cacat lahir.

Asupan harian asam folat yang baik adalah 600 mcg selama satu bulan sebelum pembuahan.

Vitamin D3

BACA JUGA:  Nikita Mirzani Dikabarkan Hamil, Komentar Sahabat Bikin Syok!

Mengonsumsi suplemen ibu hamil yang mengandung Vitamin D3 membantu memaksimalkan penyerapan kalsium dan fosfor yang penting untuk pembentukan tulang.

Penelitian baru menunjukkan bahwa mengonsumsi suplemen yang mengandung vitamin D3 bisa mencegah prematur, preklampsia, dan diabetes gestasional.

BACA JUGA:  Ibu Hamil Harus Waspadai Toxoplasma, Efeknya Bisa Fatal

Omega-3

Suplemen yang mengandung Omega-3 sangat penting dikonsumsi oleh para calon ibu.

BACA JUGA:  Bikin Heboh, Nikita Mirzani Dikabarkan Hamil Lagi!

Omega-3 mengandung dua asam yang sangat penting untuk kesehatan ibu hamil: DHA (docosahexaenoic acid) dan EPA (eicosapentaenoic acid).

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya