
Oleh karena itu, Indro meminta masyarakat tidak panik dengan penemuan varian IHU.
Indro juga meminta media untuk tidak terlalu membesar-besarkan berita terkait varian tersebut.
"Kalau katanya 'Omicron merajalela, kini kita sekarang kedatangan IHU', itu adalah murni kepanikan," ungkapnya.
BACA JUGA: Varian Virus Corona Baru Bernama Deltacron, Seberapa Berbahaya?
Peneliti itu juga meminta seluruh pihak untuk mempelajari bersama-sama perihal apa itu varian IHU.
"Dengan mempelajari tentang IHU, kepanikan tak akan terjadi dan masyarakat jadi tak perlu takut," tuturnya.(*)
BACA JUGA: Ngeri! Omicron Belum Kelar, Muncul Lagi Varian Baru di Prancis
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News