
7. Melancarkan pencernaan
Proses pencernaan yang tidak lancar di dalam tubuh dapat menyebabkan berbagai gangguan dan penyakit.
Kesehatan dan kelancaran pencernaan bisa kita peroleh dengan mengonsumsi buah yuzu secara rutin.
BACA JUGA: Kocok Buah Sawo Campur Madu Wow Banget, Khasiatnya Cespleng
8. Mencegah dan mengatasi seriawan
Kandungan vitamin C yang tinggi pada buah yuzu tidak diragukan lagi sangat baik untuk mencegah timbulnya seriawan.
BACA JUGA: Jeruk Nipis Campur Teh dan Serai Khasiatnya Dahsyat, Wow Banget
Kalaupun terlanjur terkena seriawan kita juga dapat mengonsumsi buah yuzu untuk mengatasinya.
9. Mencegah penyakit diabetes
BACA JUGA: Wortel Campur Jeruk Nipis Khasiatnya Dahsyat, Cespleng
Buah yuzu tidak memiliki kandungan gula yang tinggi sehingga aman dikonsumsi dan dapat mencegah dari penyakit diabetes.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News