
Labu parang mengandung banyak sekali kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan mulai dari karbohidrat; vitamin C; lemak; protein; betakaroten; vitamin B komplek; mineral seperti zat besi; fosfor; kalsium; kalium; dan masih banyak lagi.
Labu parang juga mengandung antioksidan yang memberikan perlindungan ekstra pada sistem kekebalan tubuh.
2. Membantu Sistem Metabolisme
BACA JUGA: Kocok Buah Sawo Campur Madu Wow Banget, Khasiatnya Cespleng
Salah satu penyebab penyakit maag adalah ketika sistem metabolisme tubuh tidak dapat berfungsi dengan baik, di mana terjadi ketidakseimbangan antara asam basa atau elektrolit dan air pada tubuh yang dapat menyebabkan naiknya asam lambung.
Labu parang mengandung kalium yang dapat membantu mengoptimalkan sistem metabolisme tubuh.
BACA JUGA: Jeruk Nipis Campur Teh dan Serai Khasiatnya Dahsyat, Wow Banget
3. Tinggi Kandungan Antioksidan
Kebanyakan orang menganggap bahwa antioksidan hanya baik untuk mencegah penyakit kronis seperti kanker saja, padahal antioksidan pada dasarnya menjadi penangkan alami untuk efek buruk radikal bebas.
BACA JUGA: Wortel Campur Jeruk Nipis Khasiatnya Dahsyat, Cespleng
Radikal bebas sendiri merupakan cikal bakal berbagai macam masalah kesehatan termasuk perdangan yang disebabkan inflamasi.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News