
GenPI.co - Negara Jepang memiliki banyak kuliner yang unik dan tentu saja enak. Salah satu kuliner yang paling terkenal dari negeri sakura ini adalah sushi.
Sushi merupakan makanan yang terbuat dari nasi, dibentuk dengan cara dikepal kecil, kemudian digulung menggunakan nori (rumput laut basah) dengan berbagai isian lauk, seperti ikan mentah, atau sayuran segar.
Bagi mereka yang mengetahui kandungannya, mengonsumsi sushi dianggap lebih sehat dengan berbagai kandungan baik di dalamnya.
BACA JUGA: Pisang Rebus Khasiatnya Sangat Mencengangkan, Bikin Terbelalak
Berikut ini beberapa manfaat mengonsumsi sushi untuk kesehatan tubuh.
1. Meningkatkan energi
BACA JUGA: Kocok Buah Sawo Campur Madu Wow Banget, Khasiatnya Cespleng
Manfaat mengonsumsi sushi bisa meningkatkan energi di dalam tubuh. Siapa sangka sushi yang bentuknya kecil mampu memberikan energi lebih ke dalam tubuh.
Aktivitas yang kita lakukan setiap hari pastinya mampu menguras banyak tenaga. Dan untuk meningkatkan energi dengan cepat tanpa harus mengonsumsi banyak makanan.
BACA JUGA: 4 Zodiak Borong Keberuntungan, Rezeki Masuk Rekening, Asmara Hot
Kamu hanya perlu mengonsumsi sushi dengan beras merah yang dibungkus dengan nori di luarnya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News