
2. Lemak dalam alpukat bantu tubuh serap nutrisi baik dari makanan lain
Tubuh kita butuh nutrisi yang baik agar tetap sehat, contohnya adalah vitamin. Beberapa vitamin larut dalam lemak, seperti vitamin A, D, E, dan K.
Minyak dari alpukat dapat membantu penyerapan vitamin-vitamin yang larut dalam lemak. Sehingga, sangat cocok memadukan alpukat dalam salad sayur atau telur.
BACA JUGA: Buah Naga Manfaatnya Dahsyat, Sungguh Mengejutkan!
3. Dapat mencegah kanker
Beberapa studi menunjukkan bahwa alpukat dapat memperlambat perkembangan sel kanker prostat dan menurunkan efek samping dari kemoterapi.
BACA JUGA: Nanas Madu Khasiatnya Dahsyat, Sangat Mengejutkan!
4. Dapat menurunkan berat badan
Mengonsumsi alpukat akan memberikan efek kenyang lebih lama di perut.
Rasa kenyang yang tahan lama ini akan membuat orang yang memakan alpukat dalam diet rutinnya akan mengonsumsi kalori lebih rendah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News