
Tanaman herbal khas Jawa ini juga dipercaya mampu meningkatkan stamina dan kesehatan otot pria.
Purwoceng juga berfungsi sebagai afrodisiak yang merupakan zat yang mampu membangkitkan gairah.
3. Gingseng
BACA JUGA: Di Depan Anya Geraldine, Dokter Boyke Beri Pesan Penting Ini
Sudah sejak lama, gingseng dipercaya sebagai obat kuat alami.
Mengonsumsi teh yang terbuat dari gingseng dapat meningkatkan libido, dan mampu memperbaiki fungsi gairah seseorang
BACA JUGA: Dokter Boyke Ungkap Posisi Paling Enak dan Aman Saat Istri Hamil
4. Pasak bumi
Bagian akar dan kulit kayu pasak bumi sering digunakan untuk mengatasi disfungsi ereksi, meningkatkan hasrat seksual, dan mengobati masalah kesuburan (infertilitas).
Sebuah studi dalam jurnal Molecules melaporkan, ramuan pasak bumi dapat meningkatkan kesuburan pada pria.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News