
GenPI.co - Tak ada yang menyangkal, buah atau sayuran selalu dijadikan salah satu menu diet karena bisa mempercepat sistem metabolisme sehingga lemak lebih cepat terbakar.
Sebab, banyak sekali vitamin, nutrisi, dan serat dalam buah atau sayuran yang baik untuk tubuh.
Selain itu, buah dan sayuran menjadi cara yang ampuh untuk menghilangkan lemak perut yang membuat buncit.
BACA JUGA: Daun Kelor Khasiatnya Mencengangkan, Bikin Istri Kewalahan
Berikut GenPI.co membeber 4 resep jus penghancur lemak perut yang paling ampuh bikin wanita memiliki tubuh luar biasa. Wanita pasti terbelalak melihat hasilnya.
1. Jus Jeruk Bali Campur Daun Mint
BACA JUGA: Geprek Bawang Merah Campur Madu, Siap Goyang Sampai Subuh
Penelitian menunjukkan bahwa phytochemical yang ditemukan dalam jeruk bali mengandung penurunan berat badan dengan mengurangi kadar insulin dalam tubuh.
Belum lagi mengonsumsi jeruk bali secara teratur dapat menurunkan kadar kolestrol LDL buruk bagi kamu.
BACA JUGA: Air Rebusan Daun Salam Khasiatnya Dahsyat Banget, Cespleng
Jeruk juga buah penurun kolesterol dan memberikan perlindungan terhadap penyakit kardiovaskular yang mengancam.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News