
GenPI.co - Kondisi Pandemi Covid-19 akhirnya mengubah pola kehidupan kita untuk menerapkan hidup lebih sehat dan bugar.
Salah satu penerapan hidup sehat yang paling penting adalah dengan mengonsumsi makanan yang kaya nutrisi dan pola gizi seimbang.
Tidak hanya itu saja, kamu juga sebaiknya menambah asupan nutrisi dengan mengonsumsi minuman herbal alami.
BACA JUGA: Ramuan Batang Serai Digeprek Khasiatnya Joss, Istri Suka Banget!
Seperti memakai jahe, kunyit, atau rebusan rempah-rempah lainnya.
Namun, tahukah kamu bahwa seduhan bawang putih dicampur jahe ternyata juga menyimpan khasiat bagi kesehatan.
BACA JUGA: Dahsyat! 3 Bahan Ini Bikin Suami Makin Perkasa di Ranjang
Nah, berikut ini beberapa khasiat mengonsumsi air seduhan bawang putih dicampur jahe.
1. Memperbaiki Sistem Pernapasan
Penyakit pernapasan dapat diobati dengan bantuan minuman bawang putih dan jahe.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News