
GenPI.co - Jus pare rasanya memang pahit, namun manfaatnya tidak bisa dianggap sepele.
Menurut sebuah penelitian manfaat pare sangat berlimpah. Pasalnya, sayuran pahit ini mengandung Kalori, Karbohidrat, Serat, dan Vitamin.
Nah, jika kamu ingin mendapatkan manfaat tambahan kesehatan, tidak ada salahnya kamu mengonsumsi jus pare campur jeruk nipis dan madu.
BACA JUGA: Khasiat Makan Pare Rebus Tak Bisa Disepelekan, 7 Penyakit Nyerah
1. Menangkal diabetes
Pare mengandung antioksidan tinggi yang membantu tubuh memerangi radikal bebas.
BACA JUGA: 7 Khasiat Pare Rebus yang Tak Disangka, Suami Makin Sayang Nih!
Pada penderita diabetes, senyawa yang terdapat di dalam pare berfungsi untuk menurunkan kadar gula dalam darah karena rasanya yang pahit.
2. Menurunkan Kolestrol
Manfaat pare direndam air panas merupakan obat alami dan mujarab bagi kamu yang mempunyai keluhan terhadap kolestrol.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News