
GenPI.co - Air kelapa muda bisa menjadi minuman pilihan untuk berbuka puasa.
Tak hanya enak dan menyegarkan, air kelapa muda juga memiliki banyak khasiat untuk kesehatan.
BACA JUGA: Minum Teh Hijau Setelah Berbuka Puasa Khasiatnya Bikin Kaget
Air kelapa muda merupakan sumber nutrisi dan antioksidan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh, apalagi untuk orang yang berpuasa.
Dilansir dari Healthline, berikut 5 khasiat air kelapa muda bagi kesehatan.
1. Menangkal radikal bebas
Air kelapa memiliki sifat antioksidan yang mampu melindungi sel dari kerusakan akibat radikal bebas.
Saat tubuh terlalu banyak radikal bebas, tubuh bisa memasuki keadaan stres oksidatif dan dapat merusak sel serta meningkatkan risiko penyakit.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News