Afsel Suntikan Dosis Vaksin Johnson & Johnson ke Tenaga Kesehatan

Afsel Suntikan Dosis Vaksin Johnson & Johnson ke Tenaga Kesehatan - GenPI.co
Ilustrasi-Botol dan jarum suntik terlihat di depan logo Johnson & Johnson. Foto: Reuters/Dado Ruvic.

Perubahan rencana dipicu oleh studi non-peer review dan skala kecil yang menunjukkan bahwa suntikan Oxford-AstraZeneca tidak banyak melindungi dari penyakit ringan dan sedang yang disebabkan oleh varian baru yang dominan di Afrika Selatan.

Selain penawaran Johnson & Johnson, Afrika Selatan turut  mendapatkan 20 juta dosis vaksin Pfizer-BioNtech, dengan pengiriman diharapkan akan dimulai pada akhir Maret. Targetnya di akhir tahun sudah bisa mengimunisasi 40 juta orang, atau 67 persen dari populasi.(*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya