
"Ia bertanya apakah Harry adalah karyawan toko karena tak mengetahui siapa dia sebenarnya," tulis karyawan toko tersebut.
Sayangnya, tidak dijelaskan lebih lanjut bagaimana reaksi Pangeran Harry ataupun Meghan Markle saat itu.
BACA JUGA: Istana Buckingham Kecam Pangeran Harry dan Meghan Markle
Seperti diketahui, Pangeran Harry, Meghan Markle dan putra mereka, Archie, akan merayakan natal di Amerika Serikat.
Sementara itu, keluarga besar Ratu Elizabeth II juga tidak menggelar tradisi perayaan Natal bersama seperti tahun-tahun sebelumnya, mengingat pandemi Covid-19 yang belum mereda. (*)
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News