Donald Trump-Joe Biden Adu Kuat, Pemenangnya Putin-Xi Jinping

Donald Trump-Joe Biden Adu Kuat, Pemenangnya Putin-Xi Jinping - GenPI.co
Joe Biden dan Donald Trump. Foto: BBC

“Dia menyebut China dan Rusia sebagai rival terbesar Amerika, menjatuhkan sanksi dan menggunakan retorika yang mengancam,” ujar Peter Kammerer seperti dimuat South China Morning Post, Rabu (4/11/2020).

Biden juga tak jauh beda. Menurut Kammerer, sosok Biden tidak membuat banyak orang terkesan saat kampanye. Bahkan ketika ia menjadi wakil presiden di bawah kepemimpinan Barrack Obama.

BACA JUGA: Hoki Mengembang Sampai ke Awan, Berkah Zodiak Ini Bikin Jantungan

"Biden memahami bagaimana sistem bekerja. Ada batasan. Dia paham betapa pentingnya kerja sama dan kompromi,” katanya.

Meski tidak seburuk Trump, Biden memiliki catatan rasisme dan misogini. Dan Biden adalah orang yang sangat berhati-hati dalam hal konflik. 

“Ia mendukung perang di Irak yang memakan ratusan ribu nyawa sipil, menyebabkan krisis pengungsi dan memicu lahirnya kelompok teroris Negara Islam,” tambahnya. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya