Ada Kejadian Luar Biasa di Langit pada Akhir April 2020

Ada Kejadian Luar Biasa di Langit pada Akhir April 2020 - GenPI.co
Ilustrasi langit pada malam hari. Foto: Den-belitsky/Elementsenvato

Sejak komet itu kali pertama dtemukan pada Desember 2019, gelembung yang mengelilinginya terus membesar hingga berukuran 447.387 mil.

Ukuran komet itu yang sangat besar membuat banyak pihak terkejut. Berdasarkan laporan dari Space Weather Archive, komet jarang berkembang menjadi sangat besar.

Sebab, biasanya komet “memuntahkan” gas dan debu ke luar angkasa. Apakah kemunculan komet itu berbahaya bagi bumi?

Tidak. Pasalnya, jarak terdekat yang mungkin terjadi antara komet itu dengan bumi adalah 72 juta mil.

BACA JUGA: Mbah Mijan: Virus Corona Berakhir Lebih Cepat Kalau….

“Meski berada jauh dari bumi, komet tersebut akan sangat terang,” tulis Daily Mail, Rabu (1/4). (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya