
7. Jepang
Jepang adalah jantung dari inovasi dan kemajuan teknologi dunia. Sumbangsih besar Jepang dalam kemajuan teknologi bahkan melampaui Amerika Serikat.
Namun, standar ekonominya berada dua peringkat di bawah AS. Jepang juga menjadi bukti bahwa kekuatan militer tidak begitu dibutuhkan untuk menjadi negara penguasa.
8. Israel
Ekonomi, kemajuan teknologi, kekuatan militer dan ilmu pengetahuan,merupakan faktor utama yang menopang pengaruh besar Israel di dunia.
Banyak stigma negatif terkait ketegangan Israel dengan negara-negara Timur Tengah lainnya. Tapi, Israel ini tetap mampu mempertahankan kesejahteraan rakyat dan pengaruhnya di dunia.
9. Arab Saudi
Arab Saudi adalah salah satu negara terkuat dan paling berpengaruh di Timur Tengah. Hubungan internasional Arab Saudi juga lebih intens dibanding negara-negara tetangganya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News