Pejabat Tinggi Gedung Putih Sebut AS dan China Berupaya Menghindari Konflik

Pejabat Tinggi Gedung Putih Sebut AS dan China Berupaya Menghindari Konflik - GenPI.co
Amerika Serikat dan China tengah berupaya memastikan persaingan di antara mereka tidak berujung pada konflik. (Foto: Reuters/ Aly Song)

Menurut Da Wei, pakar hubungan AS dan internasional di Universitas Tsinghua di Beijing, penting bagi kedua negara untuk menghindari krisis apa pun dalam sisa bulan pemerintahan Biden, karena hal itu dapat menentukan corak hubungan AS-China di masa pemerintahan berikutnya.

“Tujuan kunjungan ini bukanlah untuk mencapai terobosan atau kemajuan baru, tetapi untuk melanjutkan momentum stabil hubungan China-AS dalam setahun terakhir melalui komunikasi strategis, dan untuk menghindari krisis baru dalam beberapa bulan ke depan,” katanya. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya