
GenPI.co – Seorang pria bernama Gabe Burdett dari Washington DC, Amerika Serikat, membagikan pengalamannya merasakan manfaat dari fitur pendeteksi jatuh dari teknologi Apple Watch. Pengalaman tersebut dibagikan Gabe lewat akun Facebook-nya, Sabtu (20/9) lalu.
Gabe menceritakan bahwa fitur pendeteksi jatuh telah memperingatkan ketika ayahnya mengalami kecelakaan saat bersepeda di kawasan pegunungan Riverside State Park. Pada mulanya, Apple Watch memberikan pesan peringatan “detected hard fall” dengan peta lokasi ayahnya. Mengetahui hal tersebut, Gabe dan saudara lelakinya bergegas menuju lokasi ayahnya.
Baca juga:
Apple dan Disney Bersaing Layanan Streaming, Mana yang Murah?
Lewat Kapal Barang, Para Pendekar dari Timur ini Raih 11 Medali
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News