
Pemerintahan Iran dengan nilai-nilai Islam sendiri telah bertahan lebih dari empat dekade meskipun ada perbedaan pendapat dan antipati dari Barat, khususnya Amerika Serikat.
Pahlavi bersikeras bahwa sistem itu dapat berakhir kapan saja, dan bahwa dunia harus siap.
"Kita perlu mempertimbangkan kemungkinan besar bahwa rezim ini tidak akan bertahan lama," katanya.(*)
BACA JUGA: Pihak Berwenang Tewaskan 75 Orang di Protes Antihijab, Rezim Iran Makin Terdesak
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News