
"Kami mendesak pihak Jepang untuk berpikir secara mendalam peristiwa bersejarah, mematuhi prinsip-prinsip empat dokumen politik China-Jepang, dan komitmen yang telah disepakati," kata MFA.
MFA berseru agar Jepang tidak mengarungi air berlumpur hanya demi kepentingan sepihak di Selat Taiwan. (antara)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News