
Saat Jepang masih terhuyung-huyung akibat dampak tsunami 2011 dan bencana nuklir di Fukushima, Abe menawarkan bantuan yang tampaknya aman, yakni Abenomics.
Sebagai negara terbesar ketiga di dunia, Jepang selama lebih dari dua dekade mengalami stagnasi.
Abenomics memang melibatkan pengeluaran pemerintah yang besar, pelonggaran moneter besar-besaran, serta pemotongan birokrasi.
BACA JUGA: Shinzo Abe Ditembak Saat Sedang Berpidato, Begini Kondisinya
Akhirnya, skema Abenomics mampu menghidupkan kembali ekonomi Jepang.
Dia juga berusaha untuk meningkatkan angka kelahiran yang lesu di negara itu dengan membuat tempat kerja lebih ramah bagi orang tua, terutama ibu.
BACA JUGA: Boris Johnson Mundur dari PM Inggris, Ini Alasan Utamanya
Abe akhirnya melepaskan jabatannya akibat kondisi kesehatan yang buruk selama hampir dua tahun.(*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News