
Ketegangan terbaru di Yerusalem terjadi ketika ketiga agama Abrahamic menandai festival besar: Paskah Yahudi, Paskah Kristen dan bulan puasa Ramadan.
Ketegangan yang meningkat selama berminggu-minggu dipicu dua serangan mematikan oleh warga Palestina di dekat kota pesisir Israel Tel Aviv pada akhir Maret dan awal April.
Otoritas keamanan Israel menanggapi aksi itu dengan melakukan penangkapan massal oleh pasukan Israel di Tepi Barat yang diduduki.(*)
BACA JUGA: Seorang Dokter Ajukan Teori Baru Kematian Yesus, Begini Katanya
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News