
Meski melakukan protes, Korut yang bersenjata nuklir menembakkan dua rudal ke laut Rabu (14/9) pekan lalu.
Sementara Seoul berhasil menguji tembak rudal balistik yang diluncurkan kapal selam (SLBM) beberapa jam setelahnya .
Pengujian yang dilakukan oleh Korsel merupakan kemajuan strategis bagi Seoul. Negara itu telah memperkuat kemampuan militernya untuk melawan ancaman yang ditimbulkan oleh Korea Utara
BACA JUGA: Ketegangan AS-Prancis Meningkat, Macron dan Bicen akan Bicara
Namun dalam pernyataan terpisah yang dibawa oleh KCNA pada hari Senin, kepala badan ilmu pertahanan Korea Utara menyebut SLBM yang baru dikembangkan Seoul sebagai pekerjaan yang canggung yang tidak memiliki teknologi kunci.
“SLBM buatan dalam negeri yang diluncurkan oleh Korea Selatan tidak akan dapat berfungsi sebagai sarana atta yang efektif,” lapor KCNA.(*)
BACA JUGA: Prancis Kembali Peringatkan Australia, Pernyataannya Keras!
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News