
GenPI.co - Keamanan Jebol dan Bunyi Tembakan, Pentagon Langsung Dikunci Total
Gedung Pentagon yang menjadi kantor Kementerian Pertahanan Amerika Seikat dikunci setelah peristiwa penembakan oleh seorang pria tak dikenal di dekat peron bus Metro yang berada di kawasan itu pada Selasa (3/8) pagi.
“Pria bersenjata itu ditembak oleh seorang petugas polisi Pentagon dan tidak masuk ke dalam gedung Pentagon,” kata Letnan Kolonel Uriah , seorang pejabat Badan Perlindungan Angkatan Pentagon kepada POLITICO.
BACA JUGA: Duet Berbahaya Garda Revolusi & Presiden Raisi, Iran Bakal Jadi..
Seorang petugas lainnya terluka dan langsung diangkut untuk mencari perawatan medis.
Belum ada tersangka tambahan dalam peristiwa langka ini dan lokasi dikabarkan aman. Namun personel diinstruksikan untuk tetap berada di dalam gedung.
BACA JUGA: Rusia Kirim 800 Tentara ke Perbatasan Afghanistan, Taliban Cemas
Pejabat itu menekankan bahwa situasinya masih "cair" dan informasi itu masih masuk.
“Setelah insiden itu, Badan Perlindungan Pasukan Pentagon mengirimkan peringatan yang menginstruksikan semua personel untuk tidak meninggalkan gedung, kata Letnan Kolonel Uriah Orland kepada POLITICO.
BACA JUGA: Korea Utara Melunak, Siap Denuklirisasi Demi Impor Barang Mewah
Tak lama setelahsetelah kejadian, badan itu mencuit sebuah pernyataan di Twitter bahwa Pentagon dan kawasan sekitarnya dikunci.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News