
Pekan lalu, Kim Jong Un mengatakan situasi pangan negara itu sedang tegang lantaran sektor pertanian yang hampir mati dan perjuangan untuk mencegah penyebaran pandemi Covid-19.
KCTV yang dikelola pemerintah Pyongyang pada hari Minggu melaporkan pemimpin Kim dan pejabat tinggi telah membahas langkah-langkah darurat untuk mengatasi krisis pangan saat ini di negara itu.
Korea Utara telah lama bersikeras bahwa mereka tidak memiliki kasus Covid 19. Namun klaim ini diragukan oleh para analis.
BACA JUGA: Pembangkit Listrik Nuklir Iran Rusak Mendadak! Dikerjai Israel?
Sementara perdagangan dengan China, yang menjadi jalur kehidupan ekonomi Korea Utara telah melambat. Juga, semua bantuan internasional menghadapi pembatasan ketat.(*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News