
GenPI.Co- Aktor Boy William mengucap janji suci setelah adiknya, Raymond Hartanto, meninggal dunia, Selasa (10/9).
Dia mengaku akan merawat merawat Kylie yang merupakan buah hati Raymond.
"Ray (Raymond Hartanto), aku mencintaimu selamanya. Aku akan jaga Kylie," tulis Boy di Insta Stories, Rabu (11/9).
BACA JUGA:
Raymond Hartanto, Adik Boy William Meninggal Dunia
Moto Moto, Museum Selfie Karya Boy William
Boy juga mencurahkan isi hatinya melaui unggahan status di akun Instagram resminya.
Aktor ganteng itu juga mengunggah sebuah foto yang menunjukkan dirinya tengah bersama Raymond.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News