.webp)
GenPI.co – Kuliner di Kabupaten Penajam Utara, Kalimantan Timur yang akan ini akan menjadi lokasi ibu kota baru Indonesia, sangat beragam. Slah satunya adalah makanan ringan bernama Kue Jenderal Mabuk.
Nama yang unik itu rupanya ada story telling-nya. Konon rasa kue yang manis plus legit ini menyebabkan seorang jenderal, entah jenderal apa, menjadi mabuk. Ia diceritakan sangat menyukai rasa kue yang memang enak itu. Sejak saat itu, kue yang sebelumnya tidak diketahui namanya itu populer dengan nama Kue Jenderal Mabuk.
Baca juga:
Ini Kuliner Khas Penajam Paser Utara, Lokasi Ibu Kota Baru
Penajam Paser Utara, Salah Satu Gudangnya Ilmu Gaib di Indonesia
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News