
GenPI.co - Setiap pasangan pasti pernah menghadapi berbagai masalah yang bisa memicu drama atau pertengkaran.
Namun, masing-masing zodiak ternyata punya cara yang berbeda dalam menghadapi setiap permasalahan.
BACA JUGA: Perlu Banget Dijadikan Istri, Ini 3 Zodiak Calon Ibu Terbaik
Beberapa zodiak bahkan sangat menghindari pertengkaran dan cenderung memilih untuk memaafkan pasangannya.
Berikut 5 zodiak yang paling pemaaf dan tidak suka ribut dengan pasangan.
1. Libra
Selain memiliki sifat yang adil, pemilik zodiak Libra memiliki hati yang lembut dan pemaaf. Libra sangat menghindari pertengkaran yang bisa mengancam hubungan asmaranya.
Jika pasangan melakukan kesalahan, Libra akan memilih untuk memaafkannya dan melupakan kesalahan tesebut.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News