
Pasalnya, air kelapa mengandung asam laurat yang membantu untuk meningkatkan imunitas tubuh, melancarkan metabolisme tubuh sehingga dapat membantu Anda menurunkan berat badan.
Wanita hamil juga dianjurkan untuk meminum air kelapa untuk melawan dehidrasi, sembelit, dan meringankan morning sickness serta heartburn.
5. Sebelum tidur
Aroma kelapa yang manis dan menenangkan akan membantu Anda mengurangi rasa cemas dan memperlambat denyut jantung.
Minumlah segelas air kelapa sebelum tidur, untuk menghilangkan stres dan menenangkan pikiran dan membantu mematikan racun dan membersihkan saluran kemih Anda. (*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News