.webp)
GenPI.co - Menjalin hubungan cinta yang adem dan langgeng merupakan impian banyak orang.
Namun, ada saja permasalahan yang bisa mengganggu hubungan asmara dan bahkan bisa membuatnya kandas di tengah jalan.
BACA JUGA: Lakukan 5 Hal Ini, Dijamin Pasangan Makin Cinta Sama Kamu!
Terkait hubungan cinta yang adem dan langgeng, ahli psikologi Robert Jeffrey Stenberg mencetuskan sebuah teori bernama The Triangular Theory of Love.
Menurut teori tersebut, hubungan cinta yang adem dan langgeng terbagi menjadi tiga komponen, yakni intimacy (kedekatan), passion (hasrat) dan commitment (komitmen).
Yuk simak ulasan selengkapnya.
1. Intimacy (kedekatan)
Kedekatan menjadi salah satu komponen yang sangat penting untuk membangun hubungan asmara.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News