
Mengonsumsi cabai secukupnya dapat membantu menurunkan berat badan. Hal ini karena kandungan capsaicin yang terdapat pada cabai mampu meningkatkan pembakaran kalori dan lemak dalam tubuh.
BACA JUGA: Mulai Besok 4 Zodiak Menikmati Badai Hoki dan Rezeki Selama Maret
2. Meningkatkan imunitas tubuh
Kandungan vitamin C yang terdapat pada cabai bermanfaat untuk meningkatkan imunitas tubuh. Selain itu, vitamin C juga dikenal baik untuk kesehatan kulit.
3. Menyehatkan Jantung
Tahukah kamu, makanan pedas dapat memberi manfaat terhadap kesehatan jantung? Pasalnya, cabai dapat mencegah terjadinya pembekuan darah.
Kandungan capsaicin terbukti efektif melawan inflamasi yang merupakan penyebab dari penyakit jantung.
4. Mencegah Kanker
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News