
Bentuk alis yang terlalu tipis dan pendek bisa membuat wajah terlihat lebih lebar dan tampak lebih tua. Maka dari itu, usahakan untuk membuat alis menjadi lebih tebal dan terlihat natural, agar wajah terlihat lebih muda dan segar.
3. Terlalu melengkung
Bentuk alis yang terlalu melengkung bisa membuat wajah terlihat antagonis. Selain itu, alis yang terlalu melengkung juga terlihat tidak natural dan membuat wajah terlihat lebih tua.
BACA JUGA: Ingin Sulam Alis dan Bibir di Rumah? Panggil Saja Layanan Ini
4. Terlalu hitam
Sebaiknya pilih warna pensil alis yang sesuai dengan warna rambut aslimu. Jangan gunakan pensil alis yang terlalu hitam dan terlalu tebal, karena akan terlihat tidak natural.
Selain itu, warna alis yang terlalu hitam bisa membuat wajah terlihat lebih tua. (*)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News