.webp)
GenPI.co - Banyak dari pasangan ingin mempublikasikan hubungan dengan kekasihnya, mulai dari teman hingga keluarga.
Namun, memperkenalkan kekasih pada orang tua tidak semudah membalikkan telapak tangan.
BACA JUGA: Pahami Waktu yang Tepat untuk Memulai Hubungan Baru Usai Bercerai
Bila mempunyai hubungan masih seumur jagung, tak ada salahnya ditahan untuk diperkenalkan pada orang tua.
Pasalnya, memperkenalkan kekasih pada keluarga lupanya terdapat waktu-waktu yang tepat.
Berikut adalah 4 waktu yang tepat memperkenalkan pasangan pada keluarga, sebagaimana dilansir dari berbagai sumber.
1. Ketika hubungan sedang stabil
Sebelum memperkenalkan pasangan pada keluarga, tak ada salahnya memastikan hubungan kalian sedagn stabil.
Jangan sampai, saat kamu membawa pasangan bertemu dengan keluarga terdapat beberapa masalah di antara kalian sehingga membuat perasaan tak nyaman satu sama lain.
2. Keduanya memutuskan untuk siap bertemu keluarga
Sangat penting untuk dipahami, bertemu dengan keluarga pasangan harus disepakati berdua.
Pasalnya, dengan bertemu orang tua dari pasangan artinya kamu siap dianggap jadi seseorang yang benar-benar spesial dan tidak lagi bercanda saat menjalani hubungan.
3. Ingin hubungan ke jenjang lebih serius
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News